Destinasi Liburan Baru Di California Utara, Resort Baru Ini Akan Dibuka Lengkap Dengan Kasino

Destinasi Liburan Baru Di California Utara, Resort Baru Ini Akan Dibuka Lengkap Dengan Kasino

Destinasi Liburan Baru Di California Utara, Resort Baru Ini Akan Dibuka Lengkap Dengan Kasino – Liburan menjadi hal yang tidak boleh dilewatkan setiap tahunnya. Setelah setiap hari bekerja selama berbulan-bulan, ini adalah waktunya untuk kamu melepaskan stress dengan berlibur. Tahukah kamu? Ada destinasi liburan baru yang terletak di California Utara. Tempat ini menyediakan sebuah resort baru yang nantinya akan dilengkapi dengan kasino untuk memanjakan para penjudi dari seluruh dunia.

  • Catawba Nation Segera Dibuka di Musim Gugur Mendatang
    Pecinta kasino bisa segera menghitung mundur untuk pembukaan resor terbaru di California Utara bernama Catawba Nation. Resor ini merupakan resor baru yang dilengkapi dengan kasino untuk menemani liburan kamu selama berada disini. Administartor Catawba Nation, Elizabeth Harris mengungkapkan bahwa resor yang membutuhkan modal hingga 273 juta dollar untuk dibangun ini, akan dibuka di musim gugur mendatang.
    Saat ini, resor kasino tersebut tengah dalam proses pembangunan di atas tanah seluas 60,000 kaki. Ada sejumlah jalan dekat resor yang tengah dikembangkan, agar nantinya bisa mengatasi kemacetan. Kelak, kasino ini akan memiliki 1,300 buah mesin slot, sebuah restoran, dan fasilitas lainnya. Hal ini untuk memenuhi kecintaan pemain judi di California Utara dan juga wisatawan mancanegara yang hadir.
  • Catawbas Diijinkan Mendirikan Resor Kasino ala Vegas
    Dengan diblokirnya perjudian di South Carolina, Catawbas telah bertahan setidaknya selam tujuh tahun. Pihak kasino telah memenangkan ijin untuk pembelian tanah seluas 16 acres untuk projek resor kasino ini. Mereka telah mengajukan proposal kepada pemerintahan South Carolina pada bulan Oktober. Pada akhir November, Harris mengungkapkan bahwa mereka telah melakukan pembicaraan serius.

    Pembicaraan tersebut membuahkan ijin bagi pihak kasino untuk membawa judi ala Vegas ke area Charlotte, termasuk permainan mesin slot, blackjack, dan juga roulette yang ada di kasino. Hal ini nyatanya juga berikan keuntungan bagi pemerintahan setempat sebab adanya pajak penghasilan kasino yang akan disetor oleh pihak kasino kepada pemerintah.
  • Catawbas Tersangkut Sengketa Tanah
    The Eastern Band of the Cherokees diketahui melaporkan pihak Catawbas ke pengadilan, lantaran tekanan politik dari pihak pengembang terhadap pemerintahan untuk perilisan ijin dala mebangun kasino dan bypass. The Cherokees, perusahaan kasino yang telah beroperasi sejak 1997 juga menyebut Catawbas sebagai pengambil tanah orang di era modern seperti sekarang ini.

Meskipun demikian, pihak The Catawbas mengklaim bahwa mereka telah memiliki ijin pendirian banguan, tanpa adanya unsur tekanan yang diberikan kepada pemerintah. Kasus ini akan segera berakhir pada bulan Januari, namun hal ini diharapkan tidak menghalangi proses pembukaan resor kasino terbaru tersebut pada musim gugur mendatang.
Meski diwarnai dengan sengketa, kehadiran The Catawbas sebagai resor kasino baru di California Utara berikan kesempatan bagi pemain judi bola online lokal dan mancanegara untuk berlibur dan berwisata judi di sana.